Selasa, 27 Juli 2010

Tutorial Setup Bios

Langkah-langkah dalam menginstall OS(Operating System) pertama kali adalah setup BIOS dulu.
Di bawah ini adalah langkah-langkah setup Bios. Saya kali ini menggunakan software VMWare Workstations 6, tapi contoh dibawah ini juga sudah mewakili dari contoh BIOS yang umumnya ada.

Pertama : Nyalakan/tekan tombol power pada CPU dan waktu muncul layar pertama tekan F2 seperti gambar di samping ini :











Kedua : Setelah anda selesai menekan tombol F2 maka akan muncul tampilan di samping ini :












Ketiga : Ada baiknya dalam men-setup BIOS itu memakai pengaturan default seperti di samping ini agar kita di mudahkan dalam melakukan setup BIOS. Caranya adalah dengan menggunakan kursor atau tanda panah ke pilihan tab EXIT dan pilih Load Setup Defaults







Keempat : Setelah langkah diatas telah anda lakukan, sekarang silahkan masuk ke tab Boot, terus pilihlah booting yang anda inginkan. Seperti contoh yang saya pakai di samping adalah booting dari Floopy Drive.









Langkah terakhir adalah : jangan lupa menyimpan settingan BIOS tadi dengan cara klik/tekan F10 pada keyoboard anda terus pilih Yes

Tidak ada komentar:

Posting Komentar